5 Sept 2012

Konversi Bilangan Desimal dengan JAVA

Assalamualaikum..
pada kesempatan ini saya akan berbagi tentang konversi bilangan desimal dengan JAVA tentunya




Langkah Petama, Buka NetBeans / Eclipse atau apalah yang masih satu golongan dengan mereka berdua..
Kedua, buat Class baru dengan nama KonversiBilangan
Ketiga, kita akan membuat mainClass, mengintansiasi global Variable


nama main class  lazimnya sama persis dengan nama file

Jika anda perhatikan kode diatas pada baris ke-9 adalah  public class KonversiBilangan --> nama file
Baris ke-12, digunakan untuk mengintansiasikan name dan jenisKelamin sebagai Objek dengan tipe data String.
Dan Pada baris ke-13, digunakan untuk mengintansiasikan name dan jenisKelamin sebagai Variabel dengan tipe data Integer.



Langkah Keempat, kita akan membuat method untuk memproses konversi ke Biner, Hexa dan Oktal.
terserah anda mau mengkonversi kedalam bentuk apa.
Ingat!! nama Class TIDAK BOLEH SAMA dengan nama Method

Berikut adalah kode untuk konversi ke Biner



Kode untuk memproses konversi ke Hexa adalah:


Dan kode untuk memproses konversi ke Oktal adalah



Langkah Keenam, setelah selesai membuat method untuk konversi bilangan, pasti banyak yang bertanya - tanya "dimana method untuk menginputkan nilai Decimalnya?"

Inilah kode untuk membuat method inputan bilangan decimal:



Langkah Ketujuh, kita akan membuat method untuk menampilkan hasil konversi tadi.

Berikut adalah kode untuk menampilkan hasil konversi Biner


Ini adalah kode untuk menampilkan hasil konversi Hexa


Dan kode untuk menampilkan hasil konversi Oktal adalah:



Pada Langkah Kedelapan,  kita akan membuat method untuk tampilan menu.
Pada tampilan menu ini, pertama - tama kita akan ditanya Nama, Kemudian Jenis Kelamin dan Diberi hak untuk memilih satu diantara empat pilihan yang telah disediakan .

Kode membuat method untuk tampilan menu adalah sebagai berikut:



Pada Langkah Kesembilan,  kita akan membuat method untuk isi menu.
Cara mengisi menu hanya dengan menulis angkanya saja.
Misal: kita ingin memilih konversi Biner, karena kovnersi Biner berada pada nomor "1." maka kita hanya mengetikkan angka "1".

Dan kodenya adalah sebagai berikut:



Dan Langkah Kesepuluh / langkah terakhir yang harus anda tempuh adalah membuat main method / method utama.
Karena mustahil bagi program Java dapat berjalan tanpa adanya  main method / method utama.

Kode  main method dari program ini adalah:



Sekian dari saya,
Terimakasih dan Semoga Bermanfaat :D

1 comment: